Pegang Buah Catur Putih Carilah
Keunggulan
Pegang Buah Catur Putih Carilah Keunggulan : Jika Anda
mendapat giliran memegang buah putih, maka Anda harus
menggunakan opening yang bisa menguntungkan Anda.
Tetapi jika anda mendapat giliran pegang hitam, maka carilah
keseimbangan terlebih dahulu. Lihat gambar di akhir tulisan ini:
" Secara umum jika pegang putih, sudah layak bermain
mencari keunggulan di opening karena menang tempo 1 (satu)
langkah. Jika pegang hitam, bermainlah untuk mencari
keseimbangan lebih dahulu awalnya sebelum merebut inisiatif
menuju menang "
Tentu jika Anda memegang buah putih,
gunakan pembukaan :
1. King's Pawn Opening yaitu langkah 1.e4
2. Queen's Pawn Opening yaitu langkah 1.d4
Jika pegang hitam, gunakan pembukaan :
1. Sicilian Defence, yaitu langkah 1....c5 untuk menghadapi
putih yg melangkah 1.e4
2. Queen's Gambit, yaitu langkah 1...d5 untuk menghadapi
putih yang melangkah 1.d4, disini Anda bisa memilih untuk
menerima gambit atau menolak gambit dari putih.
Gunakan opening yang baik, maka Anda akan meraih posisi
yang seimbang dan lebih mudah untuk bermain di babak
tengah menggunakan teori pembukaan yang baik
Sampai sekian dulu teori pembukaan dari kami, sampai
bertemu di tutorial selanjutnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar